windows Phone,Lawan Berat Apple dan Google.

Banyak yang berspekulasi bahwa Nokia dengan ponsel Windows nya akan banyak mendapatkan pada kuartal ke empat(Q4) 2012.Berdasarkan berita yang didapat dari reuters,pendapatan dari perusahaan finlandia itu diperkirakan tetap suram di Q4 2012.


Info tambahan dari reuters,menyebutkan bahwa penjualan ponsel pintar Nokia pada Q4 2012 terlihat menurun 33% dari tahun lalu dengan jumlah perangkat yang terjual sekitar 18,7 unit.Pabrikan asal finlandia sedikit lebih mengubah starteginya untuk mengadopsi Windows phone yang diharap kan akan menjadi pesaing ketat Apple dan Google Android yang di umum kan sejak februari 2011 lalu.


Walaupun seperti nya Nokia menjadikan ponsel windows phone sebagai senjata utama namun menurut perusahaan riset kantar Worldphanel Comtech ,pangsa pasar Windows Phone secara keseluruhan di sembilan pasar utamanya tetap meraih kurang dari 2% dari kuartal ke empat 2012.


Dari sisi analisis lain yang sedikit skeptis dengan Nokia Windows Phone,memperkirakan penjualan dari ponsel tersebut hanya mampu pada angka 1-2 juta unit dari dua model ponsel Windows Phone yang ada di kuartal tersebut.Jumlah penjualan itu pun dikatakannya memberikan sedikit indikasi kemampuan dari Microsoft untuk menantang Apple dan Google.
Terima kasih telah membaca artikel tentang windows Phone,Lawan Berat Apple dan Google. di blog Indo Elektronika jika anda ingin menyebar luaskan artikel ini di mohon untuk mencantumkan link sebagai Sumbernya, dan bila artikel ini bermanfaat silakan bookmark halaman ini di web browser anda, dengan cara menekan Ctrl + D pada tombol keyboard anda.

Artikel terbaru :