Cara Reset Canon MX308

Kalau kemarin membahas tentang cara reset ink level catridge MX308, sekarang kita akan membahas tentang Cara Reset Canon MX308. Cara Reset Canon MX308 ini menggunakan kombinasi tombol. Ok, mari langsung masuk ke pembahasan ...

Cara Reset Canon MX308 :

Siapkan 2 lembar kertas kosong di paper tray printer untuk proses reset catridge MX308 ini.

1. Posisi printer mati dan kabel power terhubung ke listrik.
2. Tekan dan tahan tombol reset, kemudian tekan tombol power, sedangkan tombol resetnya tetap di tahan
3. Tekan tombol reset 2x
4. Lepas semua tombol
5. Tunggu sampai Canon MX308 berhenti dan diam (Standby)
6. Tekan tombol reset 1x, kemudian tombol Power 1x
7. Dan Canon MX308 akan mencetak 1 halaman
8. Kemudian tekan tombol reset 2x
9. Dan Canon MX308 akan mencetak 1 halaman lagi
10. Tekan tombol reset 3x
11. Tekan tombol reset 4x lagi
12. Matikan printer canon MX 308 dengan menekan tombol powernya.

Demikian Cara Reset Canon MX308 dengan menggunakan kombinasi tombol.
Selamat Mencoba.....................
Terima kasih telah membaca artikel tentang Cara Reset Canon MX308 di blog Indo Elektronika jika anda ingin menyebar luaskan artikel ini di mohon untuk mencantumkan link sebagai Sumbernya, dan bila artikel ini bermanfaat silakan bookmark halaman ini di web browser anda, dengan cara menekan Ctrl + D pada tombol keyboard anda.

Artikel terbaru :

2 Komentar

This post prοvideѕ cleaг idea fоr the
nеw users of blogging, that genuinelу how to ԁo гunning a blog.



Feеl free to visit my site: Biggreeneggguide.Com

Balas

I likе іt ωhen fοlks comе
tοgether and share views. Great webѕite, cоntinue thе gοod woгk!


Нave a look at my web site: muscle stimulator

Balas